BAHAN:
- 180 gr mentega
- 90 gr gula palm
- 35 gr susu bubuk
- 2 butir kuning telur
- 60 gr gula halus
- 175 gr tepung terigu
- 35 gr tepung maizena
- 1 sendok teh baking powder
- 1/2 sendok teh vanilie
- 75 gr coklat blok
- 100 gr kenari/ kacang mete (haluskan)
CARA MEMBUAT:
- Kocok mentega, gula, susu bubuk. Kocok sampai berwarna putih (kurang lebih 10 menit). masukkan telur, kocok kembali.
- Tambahkan gula halus, dan aduk sampai rata.
- Masukkan tepung maizena, vanilie, dan baking powder serta coklat ke dalam adonan.
- Cetak sesuai selera (boleh ditambah coklat chip).
- Diamkan selama 2-6 jam. Masukkan ke dalam oven (semakin lama didinginkan semakin renyah rasanya).
0 comments:
Post a Comment