Home »
Kuliner
» Cara Menghilangkan Kerak Pada Alat Masak
Cara Menghilangkan Kerak Pada Alat Masak
Written By INSPIRASI on Friday, July 22, 2011 | 1:41 AM
Mungkin bagi para ibu rumah tangga, sudah tidak asing lagi dengan kerak yang menempel pada panci atau wajan setelah selesai memasak. Mungkin, kita sering kali bingung,bagaimana cara menghilangkan kerak tersebut.
Berikut ini ada beberapa tips , bagaimana menghilangkan kerak yang biasa menempel pada wajan atau alat masak Anda.
bahan yang diperlukan: baking soda air mendidih sabun pencuci piring
caranya:
ambil wajan / panci yang berkerak tadi, kemudian taburi dengan baking soda.
rendam wajan / panci yang berkerak tadi dalam air panas, diamkan sekitar 15 menitan
abis itu cuci deh panci seperti biasa dengan sabun pencuci piring.
Terima kasih untuk berkenan membaca isi blog ini, semoga dapat memberikan manfaat yang berarti bagi perkembangan dunia pendidikan kita. Atas segala kekurangannya saya menyampaikan permohonan maaf dan berkenan kiranya untuk meninggalkan komentar atas isi artikel ini. Salam Hormat untuk semuanya
0 comments:
Post a Comment